Kemuliaan Akhlak Rasulullah



Dahulu Nabi punya tetangga Yahudi yang tiap pagi menaruh kotoran di depan pintu rumahnya. Tapi Nabi diam saja, tak melakukan apapun terhadap Yahudi itu. Suatu pagi, Nabi mendapati tak ada kotoran lagi di depan pintunya.

Nabi segera mendatangi Yahudi itu dan bertanya, “Apa kau baik-baik saja?”. Lalu si Yahudi menjawab, “Ya, aku baik-baik saja, mengapa engkau menanyakan kabarku?” Nabi menjawab, “Biasanya kau menaruh
kotoran di depan pintu rumahku, tapi pagi ini tidak. Aku khawatir engkau sakit.” Saat itu juga si Yahudi yang terkesan oleh kemuliaan akhlak Rasulullah, kemudian Yahudi tsb mengucapkan syahadat.

Dari kisah tersebut bisa kita ambil hikmah, Siapapun tetangga/teman kita entah itu orang yahudi, nasrani, hindu, budha apalagi cuma masalah khilafiyah (beda bermadhab) tetap berbuat baik jangan membenci/menuduh/menfitnah..karena islam yang dibawa junjungan kita Muhammad SAW adalah islam rahmatan lil'alamin (kasih sayang untuk seluruh alam)..

Related Posts:

  • Adab Bercampur dengan istri Bila kamu hendak mendatangi istrimu, maka bacalah doa ini: بـِسْمِ اللهِ اللهم جَنِـبـْنـَا الشَيْطـَانَ وَجَنِبَ الشيْطـَانَ مَارَزَقـْتـَنـَا “Y… Read More
  • Hukum Pacaran dalam Islam Assalamualaikum wr.wb.. Bismillah...  Posting kali ini akan dibahas tentang hukum pacaran menurut agama Islam. Istilah pacaran tidak lepas dar… Read More
  • Ziarah Kubur Ziarah menurut bahasa artinya mengunjungi, ziarah kubur artinya mengunjungi atau mendatangi kubur. Menurut syariat islam, ziarah kubur itu bukan … Read More
  • Sholat sunnah tasbih Sholat tasbih sangat besar faidahnya, saking besarnya sampai kita disuruh paling tidak menjalankan sekali dalam seumur hidup. Lebih-lebih bila melak… Read More
  • Aswaja Dalam Ilmu Tauhid Di dalam mempelajari Ilmu Tauhid atau aqidah, madzhab Ahlussunnah wal Jama’ah (Aswaja) menggunakan dalil nadli dan aqli. Dalil naqli ialah dalil dari… Read More

0 comments:

Warning!
- Tinggalkan jejak anda di kolom komentar.